Semua Harus Tahu, Sebaiknya Hindari Makan Makanan Enak ini Kalau Sudah di Vaksin Booster, Kalau Nekat Bisa Dapat Akibat!

By Ulfa, Minggu, 23 Januari 2022 | 13:40 WIB
Makanan yang harus dihindari setelah dapat vaksin booster (ncoa.org)

Ilustrasi makanan manis yang mengandung gula tambahan

3. Minuman beralkohol

Konsumsi alkohol yang terlalu banyak hanya akan membuat imunitas menjadi menurun.

Belum lagi, dengan berbagai risiko kesehatan karena konsumsi minuman beralkohol, seperti liver dan penyakit jantung.

Lalu, apa yang sebaiknya dikonsumsi setelah mendapatkan vaksinasi?

Baca Juga: Jangan Senang Dulu, Setelah Vaksin Booster Grastis Dilarang Keras Mengonsumsi ini, Malah Undang Penyakit Lain

Anda sebaiknya mengonsumsi makanan yang bisa meningkatkan imunitas.

Apa saja, sih, yang termasuk di dalamnya?

Melansir dari Healthline, yang mampu meningkatkan imunitas adalah sayuran hijau.

Perbanyak konsumsi makanan seperti bayam, brokoli, kangkus, pokcoy, dan lain-lain.

Selain itu, perbanyak juga konsumsi buah-buahan yang meningkatkan imunitas.

Buah-buahan yang dapat dikonsumsi setelah vaksin di antaranya adalah buah beri, jeruk, pepaya, semangka, dan lainnya.

Konsumsi buah semangka juga baik dilakukan untuk meningkatkan asupan air setelah vaksin.

Asupan air setelah vaksin amat sangat penting untuk mengurangi efek samping.

Konsumsi juga makanan yang termasuk dalam makanan antiinflamasi, di antaranya:

Baca Juga: Kabar Gembira yang Lagi Nunggu Vaksin Booster, BPOM Izinkan 5 Jenis Vaksin ini Sebagai Vaksin Booster

- Tomat

- Kacang-kacangan

- Ikan laut kaya akan omega-3

Itulah tadi beberapa makanan yang sebaiknya tak dikonsumsi setelah mendapatkan vaksin booster.

Setelah vaksinasi, ada baiknya jika mengonsumsi makanan yang dapat meningkatkan imunitas dan mengurangi inflamasi karena efek vaksinasi.

Artikel ini telah tayang di nakita.grid.id dengan judul Akhirnya Terungkap, Setelah Dapat Vaksin Booster Sebaiknya Jangan Konsumsi Makanan Ini Jika Tak Ingin Dapat Efek Samping Berlebih

Baca Juga: Menyambut Hari Kesehatan Nasional, Siap-siap Suntikan Vaksin Dosis Ketiga Bagi Golongan Ini, Jadwalnya Sudah Keluar