Jangan Sampai Diskip! Seorang Wanita Nekat Stop Makan Nasi dan Roti Selama Sebulan Penuh, Ini yang Terjadi pada Tubuhnya

By Ulfa, Senin, 24 Januari 2022 | 06:25 WIB
Efek stop makan roti dan nasi selama sebulan (Kolase SajianSedap)

Dirinya mengonsumsi sayur-sayuran, buah-buahan, kacang-kacangan, dan ikan sebagai sumber protein.

Hasilnya, Sonakshi mendapati tubuhnya mengalami penurunan berat badan yang drastis.

Dirinya berhasil mendapatkan berat badan ideal sesuai keinginan.

Namun, Sonakshi mendapati dirinya mengalami penurunan konsentrasi.

Artikel berlanjut setelah video berikut.

Baca Juga: Beli di Pasar Harganya Murah Meriah, Ini Jadinya Kalau Kita Rutin Makan Ikan Nila dengan Nasi, Sekeluarga Bisa Jarang ke Rumah Sakit Seumur Hidup!

Efek Samping pada Tubuh

Bahkan, seringkali ia merasa kekurangan energi.

Penurunan konsentrasi dan energinya tersebut sempat hampir membuat karirnya menurun.

"Mungkin karena saya menghilangkan sumber gluten sedangkan saya mengonsumsi protein yang mungkin lebih sulit dicerna tubuh," terang Sonakshi.

Apa yang dialami Sonakshi kemudian dikomentari Diksha Chhabra, seorang pakar kebugaran, ahli gizi, dan pendiri Diksha Chhabra Fitness Consultant.