Untung Dikasih Tahu Pemilik Warung Padang, Sebelum Dibakar, Coba Celup Daging Ayam Dalam Baking Powder, Seisi Rumah Bisa Gak Berhenti Nambah

By Raka, Rabu, 26 Januari 2022 | 11:25 WIB
Ini yang terjadi kalau menambahkan baking powder saat membuat ayam bakar (Kolase Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Semua pasti suka dengan ayam bakar.

Bukan cuma saat malam tahun baru, ayam bakar juga jadi santapan di warung makan dan warung Padang.

Bumbu yang meresap sempurna jadi alasan ayam bakar di warung Padang laris manis.

Padahal ukuran ayam besar, namun sukses bikin ketagihan sampai ingin nambah.

Hal ini justru berbeda dengan ayam bakar buatan sendiri.

Terkadang bumbu justru hanya berada di kulit atau lapisan daging bagian atas.

Nah, ternyata membakar ayam tidak bisa sembarangan.

Ada beragam trik dalam membuat bumbu meresap dalam daging ayam bakar.

Salah satunya dengan menambahkan baking powder dan memilih jenis ayam yang akan digunakan.

Baca Juga: Sering Jadi Topping Mi Ayam, Daun Bawang Ternyata Tidak Dianjurkan Masuk Tubuh Orang dengan Kondisi Ini, Anda Termasuk?

Ayam Negeri Atau Ayam Kampung?

Ayam Bakar