Dilarang Mertua Beli Bawang Merah Bertunas, Ternyata Alasannya Wajib Diketahui Ibu-ibu Se-Indonesia, Jangan Salah Beli Lagi!

By Idam Rosyda, Rabu, 26 Januari 2022 | 14:40 WIB
tips memilih bawang merah yang bagus (Freepik)

SajianSedap.com - Bawang merah adalah salah satu bumbu dasar yang digunakan di hampir seluruh masakan nusantara.

Bawang merah ini selain memberikan aroma, juga memebrikan rasa manis alami makanan.

Bumbu dapur satu ini juga kerap dijadikan sebagai bahan tabur makanan yang membuat aroma makanan semakin harum.

Nah, saat membeli bawang merah di pasar atau supermarket, Anda tentu sering menemukan bawang merah yang bertunas bukan?

Biasanya tunas ini muncul karena penyimpanan bawang yang salah.

Selain itu, sebaiknya Anda juga jangan membeli bawang merah yang bertunas.

Meski terlihat sama saja, rupanya ada perbedaan besar antara bawang merah biasa dan abwang emrah yang sudag bertunas.

Lalu apa perbedaannya? dan bagaimana memilih bawang merah yang bagus?

Simak ulasannya berikut ini.

Baca Juga: Cara Mengencangkan Payudara Kendur dengan Bawang Merah, Lebih Aman Ketimbang Obat Macam-macam

Cara Memilih Bawang Merah

Anda pasti pernah mengalami jika bawang merah yang Anda beli bertunas bukan?