Awalnya Tiru Tetangga Minum Santan Selama Seminggu, Wanita Ini Malah Syok Saat Bercermin Badannya Jadi Singset, Kok Bisa?

By Amelia Pertamasari, Senin, 7 Februari 2022 | 17:25 WIB
Cara menurunkan berat badan dengan bahan alami. (Freepik.com)

Adapun santan mengandung sejumlah kalsium dan jumlah fosfor yang baik, keduanya penting untuk menjaga Kesehatan tulang.

Meminum santan dipercaya memulihkan risiko patah tulang, osteoporosis dan rematik.

Selenium, antikosidan yang ditemukan dalam santan dapat mencegah kerusakan akibat radikal bebas dan menenangkan peradangan arthritis pada sendi.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

Baca Juga: Ngapain Sampai Tahan Lapar Seharian, Cuma Modal Kunyah Bahan Sayur Sop Ini, Berat Badan Turun Secepat Kilat!

4. Membantu mempertahankan tekanan darah

Kandungan kalium dalam santan bekerja sangat menakjubkan dalam menjaga tingkat tekanan darah yang sehat.

Ini menjadikannya salah satu perawatan alami terbaik bagi mereka yang menderita tekanan darah tinggi.

5. Mencegah anemia

Anemia terjadi akibat tubuh kekurangan zat besi. Ini dapat dengan mudah diatasi oleh santan.

Diyakini setiap cangkir santan mengandung hampir 1/4 kebutuhan zat besi harian kita.

Baca Juga: 10 Hari Minum Jus Pisang Tiap Hari, Lelaki Ini Bikin Syok Seisi Rumah Setelah Lihat Tubuhnya di Cermin, Gak Nyangka Banget!