Ikut Cara Mertua Taruh Sprei Di Dalam Freezer, Saat Dipasang Ke Kasur Hasilnya Malah Bikin Satu Rumah Kegirangan

By Gusthia Sasky T, Kamis, 10 Februari 2022 | 07:10 WIB
Taruh sprei di dalam freezer (kompas)

Beberapa tanaman terbaik yang bisa mendinginkan ruangan, di antaranya tanaman karet, cemara Cina, palem, lidah mertua, dan ficus benyaminas.

Mencuci Sprei yang Anti Ribet

Cara mencuci seprai agar kotorannya bisa hilang tanpa mengeluarkan tenaga ekstra adalah dengan merendamnya pakai air garam.

Merendam seprai dengan air garam bisa membuatnya lebih bersih seperti dicuci di laundri.

Baca Juga: Tiap Malam Selalu Menaruh Cuka di Samping Tempat Tidur, Pria ini Kaget Luar Biasa Dengan Hasil Keisengan Sang Istri, Kok Bisa?

Nah berikut cara merendam seprai dengan air garam melansir dari Tribunnews.com:

1. Rendam bahan tersebut dalam air hangat yang telah diberi 5 sendok makan garam

2. Biarkan selama 1 - 2 jam. Rendaman tersebut akan melarutkan kotoran.

3. Setelah itu, bilas dan lakukan proses mencuci seperti biasanya dengan menggunakan sabun dan air biasa.

Bagaimana mudah sekali kan?

Selamat mencoba!

Baca Juga: Serasa Tidur di Kasur Hotel Bintang 5, Awalnya Iseng Tabur Baking Soda di Atas Tempat Tidur, Wanita ini Kaget Lihat Hasilnya Bikin Melongo!

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul,5 Cara Alami Menyejukkan Kamar Tidur meski Cuaca Panas