Pengidap Diabetes Cepat Merapat! Kontrol Gula Darah di Tubuh Cukup Makan Ikan Murah Meriah ini, Di Warteg Pasti Ada!

By Ulfa, Kamis, 17 Februari 2022 | 19:40 WIB
Ikan murah meriah ini disebut bisa atasi diabetes, yuk simak! (Freepik)

manfaat Ikan gabus untuk tubuh

Selain itu ikan gabus kaya akan protein, bahkan kandungan protein ikan gabus lebih tinggi daripada beberapa jenis ikan lainnya.

Protein ikan gabus segar dapat mencapai 25,2%. Kandungan albumin ikan gabus mencapai 6.224 g / 100 g.

Albumum alias albumin ini memiliki sejumlah fungsi.

Baca Juga: Waktu Muda Doyan Makan Ikan Gabus, Saat Tua Seorang Nenek Malah Rasakan Khasiat Luar Biasa Ini Pada Tubuhnya, Dokter Sampai Heran

Fungsi yang pertama mengatur tekanan osmotik dalam darah.

Albumin merawat air dalam plasma darah sehingga dapat mempertahankan volume darah, jika jumlah albumin turun maka akumulasi cairan dalam jaringan akan terjadi.

Ragam olahan

Ikan gabus dapat diolah menjadi berbagai masakan yang lezat.

Mulai dari sayur gabus pucung, ikan gabus bumbu kuning, atau sajian ala rumahan lainnya yang sesuai selera.

Harga ikan gabus di pasaran juga murah meriah, loh!

Bagi yang malas masak, kita pun bisa mendapatkan ikan gabus di warteg terdekat.

Nah, sekarang enggak perlu ragu lagi menyajikan ikan gabus di meja makan untuk menjaga kesehatan keluarga, ya!

Sebagian artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul 'Jadi Biang Kerok Penyebab Kematian Tertinggi Ke-6 di Indonesia, Siapa Sangka Hanya Konsumsi Ikan Jenis Ini Manjur Obati Diabetes'

Baca Juga: WASPADA! Orang yang Tak Suka Makan Manis Juga Bisa Kena Diabetes Kalau Masih Lakukan 1 Kebiasaan Ini, Anda Salah Satunya?