Gak Cukup Pakai Air Keran Doang! Kangkung Ternyata Harus Dicuci dengan Cara Ini Supaya Gak Kasih Racun ke Keluarga, Yang Suka Kangkung Harus Catat

By Virny Apriliyanty, Jumat, 18 Februari 2022 | 10:40 WIB
Penjelasan mengapa kangkung dikenal bikin kantuk. (Tribun Jabar - Tribunnews.com)

4. Tidak Direndam Dalam Air Garam

Setelah semua proses pencucian selesai, kita bisa menggunakan cara terakhir untuk mengusir lintah dan serangga dari kangkung.

Caranya adalah merendam kangkung di dalam air garam.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Jadi Camilan Favorit Saat Nonton, Ternyata Popcorn Bisa Jadi Obat Kolestrol Jahat di Tubuh, Gak Nyangka Banget

Air garam dipercaya bisa bikin serangga dan lintah muncul ke permukaan, lo.

Soalnya, serangga ternyata gak suka hidup dalam air garam.

Kangkung Dilarang Keras Di Amerika

Siapa sangka jika makanan favorit orang Indonesia ini malah dilarang keras di Amerika?

Dilansir Grid.ID dari worldcrops.org, kangkung dianggap berbahaya di Amerika Serikat.

Di bawah wewenang undang-undang dari Federal Noxious Weed Act, Layanan Pemeriksaan Kesehatan Hewan dan Tanaman USDA (APHIS) melarang penjualan dan pembelian tanaman ini.

kangkung

Kecuali dapat izin yang dikeluarkan oleh USDA.

Kangkung berada dalam daftar gulma federal yang berbahaya karena gulma yang terbentuk dari air tawar di iklim tropis.

Baca Juga: Jangan Sampai Terlambat! Belajar dari Dorce Gamalama yang Divonis Derita Batu Ginjal, Coba Minum Jus Buah Murah Ini Bisa Jadi Cara Sembuh Tanpa Obat, Lo

Gulma sendiri adalah tanaman yang kehadirannya tidak diinginkan pada lahan pertanian karena menurunkan hasil yang bisa dicapai oleh tanaman produksi. Atau kita sering menyebunya hama.

Untuk tumbuh, kangkung membutuhkan lebih banyak air daripada kebanyakan tanaman lainnya.

Peningkatan irigasi ini bisa menghilangkan nutrisi yang tersedia dan mengganggu kesuburan tanaman lainnya.

Selain itu, karena kangkung tidak dikenali secara nasional sebagai tanaman pangan legal, maka tidak ada pestisida yang diberi label khusus untuk itu.

Padahal sangat penting untuk tidak menggunakan pestisida yang tidak diberi label untuk tanaman.

Terakhir, ada risiko keracuran pada tanaman kangkung dan merugikan orang-orang yang memakannya.