Sajiansedap.com - Apakah anda salah satu dari penggemar sayur lodeh?
Jika iya, ada hal yang harus anda ketahui.
Hal ini mengenai beberapa hal yang harus diperhatikan kala memasak sayur lodeh.
Sayuran memang dikenal baik bagi kesehatan tubuh.
Sayur kaya akan serat dan nutrisi yang sangat dibutuhkan tubuh.
Sayur lodeh juga dipercaya menyehatkan karena mengandung banyak sayuran di dalamnya.
Mulai dari labu siam, terong, daun salam, jagung, potongan tempe, dan sebagainya.
Tapi anda harus tahu cara benar memasak sayur lodeh agar tidak membahayakan kesehatan.
Berikut ini ulasan lengkap untuk anda.
Bahaya Cara Membuat Lodeh yang Salah
Meskipun rasanya enak dan dianggap menyehatkan, ternyata sayur lodeh sendiri bisa berbahaya jika cara memasaknya salah, loh.