Iseng Oleskan Getah Pepaya Muda Ke Tumit, Setelah 15 Menit Auto Syok Dengan Perubahannya, Mirip Perawatan Di Salon!

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Sabtu, 19 Maret 2022 | 16:50 WIB
Oleskan getah pepaya muda ke tumit, 15 menit bakal terlihat hasilnya ()

Mengatasi tumit pecah-pecah dengan getah pepaya muda

Tumit pecah-pecah adalah momok semua orang.

Bagaimana tidak, tumit pecah-pecah akan sangat menyiksa.

Apalagi jika sampai mengelupas dan berdarah.

Pasti kegiatan sehari-hari akan sangat terhambat.

Karena itu, Anda harus segera mengatasi tumit pecah-pecah.

Kulit kaki yang pecah-pecah perlu diberikan perawatan rutin dan telaten.

Mengutip dari Kompas.com, jika Anda sudah terlanjur memiliki tumit kaki pecah-pecah, maka cara terbaik untuk memperbaikinya adalah dengan mengembalikan nutrisi dan asupan vitamin untuk mencegah terjadinya kulit kering.

Anda bisa memanfaatkan getah pepaya muda.

Baca Juga: Coba Rebus 1 Lembar Daun Pepaya dan Tambahkan Sejumput Garam Lalu Minum, Dijamin Selamanya Gak Bakal Mau Beli Obat Di Warung Lagi

Getah pepaya muda cukup mudah ditemukan di wilayah tropis di Indonesia.

Tidak seperti getah lainnya yang gatal jika terkena kulit, getah pepaya muda justru bisa menutrisi kulit.