Bukan Cuma Bikin Nasi Putih Jadi Wangi, Ternyata Cuma Olah Daun Pandan yang Dibuat Seperti Ini Bisa Jadi Obat Turunkan Gula Darah

By Marcel Mariana, Minggu, 3 April 2022 | 19:10 WIB
Daun pandan bisa turunkan gula darah (Kompas)

Seperti yang kita ketahui, insulin dibutuhkan oleh tubuh agar tingkat gula darah tetap terjaga.

Maka dari itu, daun pandan juga baik dikonsumsi oleh pada penderita diabetes.

Tak hanya itu saja, ternyata pandan juga memiliki kebaikan lainnya.

Melansir dari Healthline, daun yang satu ini mampu untuk mengurangi gejala gusi berdarah.

Lalu, bagaimana cara mengolah daun pandan untuk membuat gula darah tetap stabil?

Amat sangat mudah membuat daun pandan untuk menjadi minuman.

Baca Juga: Tumbuh Subur Di Depan Rumah Tapi Gak Tahu! Ternyata Daun Pandan Ampuh untuk Pudarkan Uban Sampai Ke Akar, Tahu Gitu Gak Usah Ke Salon

Anda cukup menjadikannya teh yang bisa dikonsumsi selagi masih hangat.

Ini dia tahapan untuk membuat daun pandan menjadi teh:

1. Siapkan 400 mililiter air, daun pandan, dan serai

2. Masukkan air ke dalam panci, lalu rebus

3. Jika sudah agak mendidih, masukkan duan pandan dan serai yang sudah ditumbuk pangkalnya