Selama ini Gak Pernah Beli Baru, Teko Penuh Kerak Putih Bisa Bersih Kinclong Lagi Cuma Direndam 1 Bahan ini, Hasilnya WOW Banget!

By Ulfa, Kamis, 7 April 2022 | 17:25 WIB
Cara menghilangkan kerak putih di teko atau ketel air (Youtube Candra S)

Apa dan bagaimana cara membersihkan teko air ini, ya? Yuk simak berikut ini.

Cara Membersihkan Kerak Putih di Teko Air

cara membersihkan teko yang ada kerak putihnya

Dilansir dari Good Housekeeping UK, Sabtu (9/1/2021), elemen dalam ketel selalu terbuka dan bersentuhan dengan air, jadi penumpukan kerak putih adalah salah satu penyebab terbesar kerusakan ketel.

Ketel berbahan stainless steel atau logam bisa dilapisi kerak putih pada bagian dalam dan dasarnya.

Jika tidak dibersihkan, maka kerak putih akan meninggalkan semacam kapur pada air.

Sementara itu, ketel plastik yang biasa digunakan pada produk pemanas air listrik terbuat dari bahan polypropylene, yang tidak menimbulkan kerak.

Baca Juga: Seisi Rumah Bisa Syok! Karpet Bau Apek Bisa Segar Kembali Meski Gak Dicuci, Modalnya Cuma Dibersihkan Pakai Teh

Namun, bagian dasar ketel yang terbuat dari logam akan terkena kerak putih.

Nah, ada cara mudah untuk menghilangakan si kerak putih di teko ini, nih.

Bahannya cukup dengan gunakan cuka putih!

cuka putih untuk membersihkan kerak putih di teko air