Menu Diet Ala Nana Mirdad yang Anti Ribet dan Bikin Nyaman, Dijamin Mudah Dicontek dan Tidak Menyiksa Badan

By Marcel Mariana, Kamis, 21 April 2022 | 08:40 WIB
Menu diet ala Nana Mirdad (Instagram.com)

“Perbaiki pola pikir kalian bahwa kurus itu nggak perlu instan, melainkan perlu kesabaran. Nggak sabar hasilnya pasti nggak bertahan lama dan akhirnya merusak,” tulis Nana.

Menu Diet Astronot

Jika kamu ingin menurunkan berat badan tanpa perlu berolahraga keras, bisa dengan mencoba diet astronot.

Diet yang satu ini cukup mudah dan ringan.

Baca Juga: Menu Diet ala Ussy Sulistiawaty yang Berhasil Turunkan Berat Badan Hingga 19 Kg, Bisa Tetap Makan Nasi dan Mi!

Cukup dengan mengurangi kuliner yang kaya akan serat dan karbohidrat, meningkatkan asupan produk protein, dan mengurangi asupan kalori harian.

Jika berhasil, maka diet ini akan berkonstribusi terhadap penurunan berat badan yang cepat tanpa menyebabkan kerusakan otot.

Dilansir TribunTravel.com dari laman brightside.me, berikut produk-produk makanan yang wajib dikurangi asupannya.

- Soda dan jus buah- Alkohol (terutama karena mengandung gula)- Garam dan gula- Sayuran bertepung (kentang, bit, parsnip, dan wortel)- Nasi dan pasta- Roti dan sereal- Produk daging asap

Baca Juga: Banyak yang Belum Tahu, Daun Kenikir Ternyata Bisa Jadi Obat Alami Penyakit Mematikan Ini, Penyebab Kematian Terbesar di Dunia!

Asupan makanan yang harus diperbanyak seperti berikut:

- Jamur- Telur- Ikan dan ayam- Tomat dan mentimun- Selada dan kubis- Brokoli, kembang kol dan kacang hijau