Resep Bakwan Pontianak 3 Toping, Menu Pelengkap Lezat yang Mudah Ditiru

By Dwi, Senin, 9 Mei 2022 | 10:00 WIB
Resep Bakwan Pontianak 3 Toping, Sajian Pelengkap Sedap yang Patut Diacungi Jempol (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Bakwan Pontianak 3 Toping ini bisa dibilang salah satu menu pelengkap unik dengan rasa nikmat dan juga mudah ditiru.

Sesuai dengan namanya, Resep Bakwan Pontianak 3 Toping enak ini hadir dengan 3 toping yang berbeda.

Sehingga Resep Bakwan Pontianak 3 Toping ini jadi salah satu menu pelengkap yang begitu menarik untuk disantap saat makan siang.

Baca Juga: BERITA POPULER : Dari Bakwan Renyah Harus Ditambah 1 Tepung ini sampai Menu Diet Ala Wika Salim

Waktu: 30 Menit

Sajian: 12 Buah

Bahan:200 gram tepung terigu1 sendok makan tepung beras3/4 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/4 sendok teh kaldu jamur1/2 sendok teh baking powder20 gram kucai, potong 1 cm50 gram teri jengki, seduh50 gram rebon, seduh15 buah cabai rawit hijau, iris500 ml minyak, untuk menggoreng

Bumbu Halus:2 siung bawang merah2 siung bawang putih

Bahan Saus:10 buah cabai rawit, haluskan4 siung bawang putih, haluskan2 sendok makan saus tomat1/2 sendok teh garam1/2 sendok teh gula pasir1 sendok teh maizena, larutkan dengan 1/2 sdm air100 ml air

Cara Membuat Bakwan Pontianak 3 Toping:

1. Aduk rata tepung terigu, tepung beras, bumbu halus, garam, merica bubuk, kaldu jamur, baking powder, dan kucai.

2. Ambil sepertiga adonan. Tambahkan cabai rawit hijau. Aduk rata.