Belum Ada 24 Jam Minum Air dari 2 Batang Serai yang Direndam, Ibu-ibu ini Jadi Gak Takut Kalau Lebaran Penyakitnya ini Kumat

By Ulfa, Kamis, 28 April 2022 | 08:40 WIB
Manfaat air rendaman serai untuk tubuh (medicalnewstoday.com)

Belakangan serai tengah populer di kalangan masyarakat karena dipercaya memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Asal tahu saja, serai memang sudah terkenal di dunia pengobatan herbal sejak dahulu kala.

Umumnya, serai olah menjadi minyak dan dijadikan miyak oles untuk mengobati varises dan meredakan stres.

Serai mengandung geraniol, sitronelol, citranelal, citral geraniol, eugenol, limonene. Kandungan zat tersebut membuat serai efektif dijadikan obat penurun kolesterol.

Artikel berlanjut setelah video berikut.

Baca Juga: BERITA POPULER : Dari Manfaat Minum Air Rebusan Daun Cabai sampai Manfaat Buat Teh Serai

Selain itu, serai bersifat detoksifikasi alias melancarkan pencernaan serta peluruh asam urat.

Untuk mengobati asam urat, cara membuatnya juga gampang banget, kok!

Cara Membuat

Kita bisa mengolah serai menjadi air rendaman, dengan cara berikut:

Peratama siapkan 2 batang serai dan air 500 ml.