Hentikan Anggap Sepele! Kebiasaan Minum yang Seperti Ini Ternyata Bisa Bikin Keracunan Sampai Kesehatan Otak Bermasalah

By Marcel Mariana, Selasa, 10 Mei 2022 | 08:25 WIB
Kebiasaan minum yang salah bisa membahayakan kesehatan (Pixabay.com/congerdesign)

Sajiansedap.com - Setiap orang tentu membutuhkan air putih untuk menghidrasi tubuh.

Kalau tidak ada air yang cukup tubuh akan lemas dan sulit beraktivitas normal.

Anda pasti sudah sering mendengar bahwa kita dianjurkan untuk minum sebanyak 8 gelas sehari pada waktu-waktu tertentu.

Namun, pada praktiknya, masih ada saja yang minum kurang dari itu, bahkan ada yang tidak suka minum air putih sama sekali.

Hal ini ternyata bisa sangat membahayakan kesehatan tubuh kita.

Bahkan bisa buat kita berujung di rumah sakit loh.

Usut punya usut, ada kebiasaan minum yang salah.

Hal ini tidak boleh dicontoh ya!

Berikut ini ulasan lengkap untuk anda.

Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve

 

Kebiasaan Minum yang Salah