Makan Nasi Gak Bikin Gemuk? Ternyata Cuma Tambah Bahan Ini saat Masuk Rice Cooker, Pejuang Diet Wajib Tahu

By Idam Rosyda, Sabtu, 14 Mei 2022 | 06:10 WIB
makan nasi tidak bikin gemuk dengan trik mudah (Kompas)

SajianSedap.com - Nasi merupakan salah satu makanan pokok yang dikonsumsi hampir seluruh masyarakatt Indonesia.

Tidak heran jika dalam sehari saja, ratusan ribu ton beras dikonsumsi oleh masyarakat.

Namun nasi menjadi salah satu ancaman kesehatan yang berbahaya jika dikonsumsi berlebihan.

Pasalnya, nasi mengandung karbohidrat dan gula.

Jika dikonsumsi berlebih, nasi ini bisa menyebabkan gula darah naik.

Selain itu knaudngan karbohidrat juga bisa menyebabkan berat badan naik.

Hal ini tentu jadi kewaspadaan bagi Anda yang mengalami berat bada berlebih.

Akan tetapi rupanya ada jitu yang bisa Anda lakukan untuk membuat nasi Anda aman dikonsumsi tanpa membuat gemuk lho.

Caranya cukup ditambah bahan ini.

Baca Juga: Jutaan Orang Rugi Kalau Baru Tahu, Ini Jadinya Kalau Sering Makan Kulit Ikan dengan Nasi, Setahun ke Depan Jadi Jarang Masuk Rumah Sakit!

Memasak Nasi Tanpa Bikin Gemuk

Dari hasil penelitian Sri Lanka’s College of Chemical Sciences, cara memasak nasi yang tepat adalah kunci membuat makan nasi tidak bikin gemuk.Menurut penelitian tersebut, baiknya nasi dimasak  dengan minyak kelapa, kemudian dinginkan.Bila dimakan dalam porsi seimbang, kombinasi antara nasi putih dan lauk yang kaya protein serta lemak sehat, bisa menjadi awal penurunan berat badan yang sehat.