Disarankan Rebus Petai Lalu Diminum Setelah Makan Malam, Nggak Nyangka Malah Bikin Nggak Turun Ranjang Karena Nagih, Ada Apa Ya?

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 29 Mei 2022 | 18:40 WIB
Manfaat air rebusan kulit petai yang diminum saat malam hari (Citarasawan)

SajianSedap.com – Sase Lovers suka makan petai?

Memang nggak semua orang doyan makan petai.

Baunya yang tajam membuat petai tidak disukai semua orang.

Namun tetap saja petai punya penggemarnya sendiri.

Biasanya petai akan diolah dengan cara direbus, digoreng, atau dicampur dengan masakan lain.

Buat Anda yang suka merebus petai, sekarang jangan lagi buang airnya ya.

Lebih baik air rebusan petai diminum saja saat malam hari.

Dijamin Anda bakal ketagihan deh.

Wah ada apa ya?

 Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This

Air Rebusan Kulit Petai sebagai Obat Kuat

Air rebusan petai bisa digunakan sebagai obat kuat alami