SajianSedap.com - Resep Ikan Bakar Saus Dabu-Dabu adalah olahan ikan yang enak dengan siraman sambal yang istimewa.
Nah, selain bumbu olesan yang nikmat, sambal yang spesial dari Resep Ikan Bakar Saus Dabu-Dabu ini lah yang menjadi kunci kelezatan menu satu ini.
Begitu menyantap Resep Ikan Bakar Saus Dabu-Dabu enak ini saat makan siang, seisi rumah pasti langsung terkejut dengan cita rasanya.
Baca Juga: Resep Ikan Bakar Khas Makasar Enak, Menu Sederhana yang Sedapnya Bikin Kita Garuk Kepala
Waktu: 45 Menit
Sajian: 6 Porsi
Bahan:6 ekor ikan ekor kuning ukran kecil, kerat-kerat1 sendok teh air jeruk nipis
Bumbu Halus:3 cm kunyit, bakar5 siung bawang putih2 cm jahe1/2 sendok makan garam1/2 sendok teh merica bubuk
Bahan Olesan:3 sendok makan margarin, lelehkan100 ml kecap manis2 sendok teh kecap asin2 sendok makan madu
Bahan Pelengkap (Aduk rata):2 buah tomat, buang bijinya5 siung bawang merah, potong-potong10 buah cabai rawit hijau, potong miring1 sendok makan air jeruk lemon1/4 sendok teh garam
Cara membuat Ikan Bakar Saus Dabu-Dabu:
1. Rendam ikan di dalam campuran bumbu halus dan air jeruk. Diamkan 1 jam dalam lemari es.