SajianSedap.com - Siapa yang suka makan siomay?
Nampaknya banyak ya orang yang suka dengan kuliner asal Bandung ini.
Siomay memang jadi salah satu makanan favorit banyak orang ketika lagi lapar.
Bahkan siomay jadi salah satu pilihan makanan yang hadir dalam acara kumpul keluarga.
Kalau makan siomay yang enak tentu memiliki tekstur kenyal dan rasanya gurih ya.
Nah, kalau bikin siomay sendiri kadang kali suka keras dan lembek, beda banget dengan yang sering kita beli di abang langganan.
Wah kalau begitu Anda bisa nih coba tambahkan 1 sayuran ini.
Karena dengan menambahkan 1 sayuran ini bisa bikin siomay jadi kenyal dan yang pastinya enak maksimal.
Penasarankan info lengkapnya? Yuk simak langsung!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Cara Bikin Siomay yang Kenyal dan Gurih
Diketahui siomay bandung punya ciri khas rasa yang gurih dan tekstur yang kenyal, tapi tetap legit. Ternyata untuk bisa selezat itu, ada trik dalam pembuatannya.