Langsung Mropol Ketika Digigit, Bikin Daging Sapi Empuk Tanpa Panci Presto Ternyata Gampang, Tinggal Taburkan 1 Jumput Bahan Dapur Ini

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 19 Juni 2022 | 06:25 WIB
Membuat daging empuk tanpa presto hanya dengan menaburkan 1 jumput bahan dapur ini ()

Sebaliknya, pada daging sapi yang tidak begitu alot, jumlah penggunaan baking soda lebih sedikit.

Namun Anda harus menggunakannya secara tepat.

Jika terlalu banyak, daging jadi sangat lembek.

Takaran Baking Soda untuk Daging

Wisnu mengatakan, rata-rata penggunaan baking soda untuk membuat empuk 1 kilogram daging sapi tidak lebih dari 15 gram atau 1½ sendok makan.

Cara menggunakan baking soda untuk membuat daging sapi menjadi empuk bisa dilakukan dengan dua cara.

Artikel berlanjut setelah video berikut.

Baca Juga: Dikasih Tahu Penjual Tahu Bakso Terkenal dari Surabaya, 2 Bahan Ini Jadi Kunci Hasilnya Bisa Kenyal Tapi Tidak Alot, Ibu-ibu Bisa Coba di Rumah

Cara 1

- Pertama, baking soda bisa langsung dibaluri ke bagian luar daging sapi yang sudah dibersihkan.

- Kemudian didiamkan selama 30 menit.

Cara 2

- Larutkan terlebih dahulu baking soda dalam air.

- Setelah itu masukan daging sapi dan rendam selama beberapa saat.

Jika daging sapi sudah selesai dibaluri atau direndam baking soda, Anda bisa melanjutkan pengolahan daging sapi sesuai kebutuhan.

Pastikan tidak ada baking soda yang tersisa ya.

Selamat mencoba.

Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul Cara Membuat Daging Sapi Empuk dengan Cepat, Pakai Baking Soda

Baca Juga: BERITA POPULER : Cara Bikin Daging Empuk dengan Daun dari Pekarangan Sampai Cara Bikin Bakwan yang Renyah Maksimal