Tapi bagaimana dengan merendam kaki dengan air garam?
Tapi bukan garam dapur ya, melainkan garam epsom.
Dikutip dari Kompas.com, berbeda dengan komponen garam biasa yang berupa Natrium Klorida, garam epsom memiliki komponen utama yakni magnesium sulfat.
Lalu apa saja manfaat merendam kaki dengana air garam epsom ini?
Berikut manfaat merendam kaki dengan air garam dilansir dari Medical News Today.
1. Mengurangi gejala penyakit kaki pada atlet
Atlet biasanya mengeluarkan lebih banyak keringat saat melakukan latihan.
Apalagi jika menggunakan sepatu, hal ini bisa memicu timbulnya jamur pada kaki.
Pada atlet yang menggunakan kaki sebagai tumbuan, seperti sepakbola, senam lantai ataupun olahraga lain yang menggunakan kaki sebagaim tumpuan, tentu jamur kaki ini bisa menjadi masalah.
Garam Epsom memang tidak membunuh jamur pada kaki.
Namun, ini dapat membantu menghilangkan kelembapan, yang membuat timbulnya jamur.2. Meringankan peradangan