Nyesel Kalau Gak Coba, Modal Taburkan 1 Bahan Dapur Ini Ke Minyak Goreng Bisa Bikin Minyak Jadi Gak Muncrat Saat Masak Ayam, Cobain Deh!

By Gusthia Sasky T, Senin, 27 Juni 2022 | 16:45 WIB
Dengan menaburkan 1 bahan dapur ini bisa bikin minyak jadi gak muncrat saat goreng ayam. (Kompas)

1. Pastikan wajan bersih dari air maupun minyak

Ini yang kurang diperhatikan oleh Anda saat menggoreng ayam.

Ternyata ada cara mudah untuk menggoreng ayam agar minyaknya gak muncrat.

Jika tak ingin terjadi letupan atau kulit ayam menempel di wajan, Anda harus memanaskan wajan terlebih dahulu sebelum memanaskan minyak.

Pastikan wajan bersih, kering, dan terbebas dari minyak maupun air.

2. Panaskan minyak

Setelah wajan cukup panas, barulah masukkan minyak, kemudian tunggu sampai minyak benar-benar panas.

Minyak yang dipanaskan di dalam wajan yang sudah panas akan meminimalisir letupan saat menggoreng ayam.

Baca Juga: Yang Sering ke Solaria Gak Tahu! Ternyata Begini Cara Bikin Ayam Goreng Mentega Ala Solaria yang Enaknya Kebangetan, Saus Rahasia Ini Jadi Kuncinya

Dan jangan pelit dalam menuangkan minyak. Pakai minyak sebanyak-banyaknya saat menggoreng ayam.

Ayam yang tenggelam ke dalam minyak tidak akan meletup.

3. Tidak perlu membolak-balik