Baru Semalam Iseng Mandi Pakai Air Es, Pria ini Sujud Syukur Penyakitnya Bisa 'Jinak' Tanpa Bantuan Obat!

By Ulfa, Selasa, 28 Juni 2022 | 09:45 WIB
Manfaat mandi pakai air es untuk tubuh (runtastic.com)

Kebanyakan dari kita pasti lebih menyukai mandi dengan air biasa atau hangat.

Air hangat akan membuat kita rileks setelah menjalani hari.

Tapi, ada manfaat yang lebih baik kalau kita coba mandi dengan air dingin atau es, di antaranya:

1. Meredakan sakit dan nyeri otot

Manfaat mandi dengan air es

Manfaat terbesar yang bisa Anda rasakan saat mandi pakai air es adalah tubuh jadi lebih merasa nyaman.

Setelah melakukan aktivitas yang melelahkan berendam di air dingin bisa melegakan otot yang sakit.

Sehingga otot-otot jadi lebih rileks dan meredakan nyeri otot.

Baca Juga: Coba-coba Mandi Pakai Air Rebusan Kentang di Malam Hari, Wanita Ini Terkejut Lihat Kulit di Tubuhnya Berubah Total, Ada Apa?

2. Menjaga sistem saraf pusat

Mandi es dapat membantu sistem saraf pusat bekerja dengan optimal.

Dengan begitu mandi, air es bisa membuat Moms untuk lebih cepat tidur.