Dikira Pakai Karbit, Ternyata Cara Mematangkan Nanas Mentah dengan Cepat Bisa Pakai Trik Ini, Pedagang Buah Belum Tentu Tahu

By Idam Rosyda, Selasa, 5 Juli 2022 | 06:40 WIB
cara mematangkan nanas mentah tanpa karbit (pexels)

Dikutip dari Buzzfeed, Anda hanya membutuhkan nanas mentah, piring dan bungkus plastik atau plastic wrap.Untuk melakukannya pun mudah.Potong bagian atas nanas.Letakkan nanas di atas piring, dengan sisi yang dipotong menghadap ke bawah.Tutup dalam bungkus plastik.Masukkan kulkas 1-3 hari atau sampai matang sesuai selera.

Nanas secara alami akan matang dan rasanya pun akan manis.

Baca Juga: Hati-hati! Jangan Makan Buah Nanas Kalau Punya Kondisi Ini, Bisa-bisa Rumah Sakir Penuh Kalau Nekat

Selain nanas, Anda juga bisa mematang pisang di rumah tanpa karbit.

Cara Matangkan Pisang Mentah Tanpa Karbit

Biasanya penggunaan karbit kerap jadi pilihan untuk mematangkan pisang secara cepat.

Cara ini juga kerap digunakan pedagang agar buah pisang yang mentah cepat matang.

Namun penggunaan karbit ini bisa membuat buah pisang bisa cepat busuk, karena pemasakan buah berlangsung secara kimiawi.

Nah, dibanding dengan karbit Anda bisa loh mematangkan pisang dengan beberapa trik berikut ini.

Cara mematangkan pisang ini bisa Anda ikuti agar pisang menjadi kematangan dan siap diolah menjadi aneka gorengan atau hidangan lezat.

Artikel akan berlanjut setelah video berikut ini: