Benar sekali, bahan yang dimaksud adalah jeruk nipis.
Anda pasti nggak asing dengan bahan ini.
Bagaimana tidak, hampir setiap hari kita menggunakan jeruk nipis.
Bahan yang satu ini juga bisa digunakan untuk berbagai macam keperluan.
Salah satunya untuk mengawetkan ikan lho.
Jeruk nipis menjadi kunci ikan awet namun tetap segar ala pedagang.
Selain itu, jeruk nipis akan menghilangkan bau amis.
Sudah awet, ikan nggak akan bau lagi.
Baca Juga: Resep Ikan Goreng Saus Kari, Menu Makan Malam Istimewa Bersaus Nikmat
Caranya cukup bersihkan ikan lalu taburi dengan jeruk nipis.
Setelah itu letakkan di wadah.
Jangan lupa untuk menutupnya dengan rapat ya.