Dipakai Tiap Hari Jadi Dekil, Handuk Kumal Bisa Bersih Kinclong Lagi Cuma Kucek Pakai Detergen dan Minyak Kayu Putih! Beneran Ampuh?

By Ulfa, Selasa, 12 Juli 2022 | 16:40 WIB
Cara mencuci handuk yang kumal agar bersih kinclong lagi (thespruce.com)

SajianSedap.com - Handuk merupakan alat mandi yang wajib kita punya di rumah.

Kalau tak ada handuk, kita tak bisa mengeringkan badan yang basah setelah mandi.

Maka dari itu, minimal di rumah kita harus punya satu handuk untuk satu anggota keluarga.

Nah, karena sering digunakan setiap hari, handuk yang kita gunakan jadi cepat dekil dan kumel, nih!

Apalagi kalau handuk putih, pasti akan tercetak jelas noda kotor di tengah-tengah handuk tersebut.

Kalau sudah begitu, noda dekil pada kain tersebut akan sulit dihilangkan, nih.

Tapi tenang, ternyata ada cara mencuci handuk agar bersih kinclong seperti baru, loh!

Rahasianya cukup dengan tambahkan detergen dengan satu bahan ini. 

Hasilnya pasti dijamin bersih lagi seperti baru beli!

Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve

Apa itu?

Ya, ialah dengan menggunakan manfaat minyak kayu putih.