Seperti Mimpi, Iseng Makan Kulit Semangka Tahunya Efeknya di Sekujur Tubuh Diluar Ekspektasi, Nyesel Selama Ini Dibuang

By Idam Rosyda, Selasa, 26 Juli 2022 | 10:10 WIB
manfaat kulit semangka untuk kesehatan salah satunya bisa meningkatkan libido (Pixabay/Steve Buissinne)

SajianSedap.com - Semangka jadi salah satu buah yang menyegarkan jika dikonsumsi.

Kandungan airnya yang banyak membuat buha satu ini cocok dimakan saat cuaca terik.

Rasanya yang manis membuat semangka begitu nikmat disantap.

Nah, setelah memakan daging buahnya, tentu Anda akan membuat kulit semangka bukan?

Ternyata kebiasaan ini wajib Anda hentikan.

Pasalnya, kulit semangka ternyata memiliki manfaat jika dikonsumsi loh.

Alih-alih dibuang, semangka rupanya bakal memberikan efek luar biasa di tubuh jika rutin dikonsumsi.

Lantas apa saja manfaat kulit semangka untuk kesehatan?

Berikut ulasan serta cara mengonsumsinya.

Baca Juga: Cuma Makan Seiris Semangka yang Dibeli Murah di Tukang Buah, Jangan Heran Pil yang Sering Diinum jadi Tak Berguna Lagi

Manfaat Kulit Semangka untuk Kesehatan

Kulit ini jelas lebih keras dan kurang berair daripada buah yang dilindunginya, tetapi bertentangan dengan apa yang dipikirkan banyak orang, kulit semangka ternyata benar-benar dapat dimakan.