Resep Bekal : Resep Muffin Oat Pisang Cokelat Ini Juga Bisa Untuk Resep Bekal Piknik Di Hari Libur

By Dwi, Minggu, 31 Juli 2022 | 20:00 WIB
Resep Muffin Oat Pisang Cokelat yang Sedap Ini Tidak Salah Ditiru Sebagai Resep Bekal Piknik Di Akhir Pekan (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep bekal seru untuk di akhir pekan bisa kita hadirkan dengan mencontek Resep Muffin Oat Pisang Cokelat ini.

Selain sebagai resep bekal, Resep Muffin Oat Pisang Cokelat juga bisa saja untuk ide menu sarapan seru di akhir pekan.

Karena menggunakan oatmeal dalam proses pembuatannya, Resep Muffin Oat Pisang Cokelat ini salah satu resep bekal yang bisa bikin perut kenyang lebih lama.

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Wafel Enak Bisa Jadi Bekal Atau Sarapan Untuk Si Kecil Besok

Waktu: 45 Menit

Sajian: 8 Buah

Bahan:150 gram tepung terigu protein sedang2 sendok teh baking powder1/4 sendok teh garam40 gram gula pasir halus25 gram gula palem50 gram mentega tawar1 butir telur kocok lepas50 ml susu cair100 gram pisang ambon haluskan20-50 gram oatmeal utuh sangrai50-100 gram chocolate chip

Cara Membuat Muffin Oat Pisang Cokelat:

1. Ayak tepung terigu dan baking powder. Tambahkan garam, gula pasir halus, dan gula palem. Aduk rata. Masukkan mentega tawar. Aduk sampai berbutir. Sisihkan.

2. Kocok lepas telur, susu cair, dan pisang ambon.

3. Tuang sedikit-sedikit ke campuran tepung terigu sambil diaduk rata. Tambahkan oat dan chocolate chip. Aduk rata.

4. Oven dengan api di bawah suhu 190 derajat Celsius 30 menit sampai matang.

Baca Juga: Resep Bekal : Resep Mi Goreng Chicken Enak Untuk Inspirasi Resep Bekal Anti Repot

 Baca Juga: Resep Bekal : Resep Udang Goreng Cornflake Saus Lemon Bisa Untuk Ide Bekal Makan Siang Spesial Nanti

 Baca Juga: Resep Bekal : Resep Spageti Goreng Jawa Enak Ini Pasti Disantap Dengan Lahap

 Baca Juga: Resep Bekal : Keluarga Pasti Setuju Kalau Resep Nasi Kepal Rendang Ayam Telur Untuk Menu Bekal Besok

 Baca Juga: Resep Bekal : Agar Keluarga Lebih Semangat Makan Contek Resep Sukiyaki Fried Rice Ini Untuk Menu Bekalnya