Rahasia Terpecahkan! Jangan Lagi Lakukan 1 Hal ini Kalau Mau Daun Singkong Rebus Hijau Segar Seperti Restoran Padang, Ingat-ingat!

By Ulfa, Senin, 1 Agustus 2022 | 11:40 WIB
Jangan lagi lakukan ini kalau ingin daun singkong rebus segar bak restoran padang (Wikimedia Commons/Midori via Kompas.com)

SajianSedap.com - Saat makan ke warung Padang pastinya daun singkong tak akan pernah terlewatkan.

Makan rendang dengan daun singkong menjadi kesatuan komplit yang tak bisa dipisahkan.

Apalagi daun singkong di warung Padang selalu terlihat berwarna hijau cerah dan teksturnya renyah.

Cara merebus daun singkong khas Padang memang terkesan simpel.

Tetapi sebenarnya terbilang riskan karena warnanya bisa berubah jadi kehitaman jika dimasak dengan teknik yang salah, loh!

Apalagi kalau lakukan satu hal ini saat merebus daun singkong, dijamin daunnya tidak akan hijau segar lagi!

Maka dari itu, kita wajib tahu 4 tahap cara rebus daun singkong agar tetap hijau berikut ini, yuk.

Tips Rebus Daun Singkong Agar Tetap Hijau

1. Pakai banyak pucuk daun singkong

Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities

Daun singkong yang enak dan warnanya bagus ada pada bagian pucuknya atau sering juga disebut dengan daun singkong muda.

Kenapa?