Sajiansedap.com - Apakah anda salah satu penggemar teh?
Jika iya, ada hal yang harus anda ketahui.
Hal ini berkaitan dengan bahaya yang bisa terjadi jika minum teh sebelum sarapan.
Kebiasaan ini bisa saja terjadi pada beberapa orang.
Ternyata bahaya yang bisa mengancam tidak main-main loh.
Bahkan bisa buat anda berakhir di rumah sakit.
Berikut ini ulasan lengkap yang harus anda tahu.
Jangan sampai anda menyesal tidak tahu!
Bakalan rugi besar banget.
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Bahaya Minum Teh Sebelum Sarapan
Diketahui teh memang memiliki manfaat kesehatan seperti antioksidan yang hadir dalam teh hitam atau katekin yang hadir untuk membantu meningkatkan kekebalan dan metabolisme tubuh.