Sajiansedap.com - Para ibu rumah tangga pasti memasak nasi di rumah untuk makan malam bersama keluarga.
Harga beras juga terjangkau dan pasti akan di stok banyak di rumah.
Biasanya beras akan dicuci dengan air mengalir dan ditaruh di rice cooker.
Air yang digunakan memasak juga dengan air bersih.
Coba deh ganti air memasak nasi dengan seduhan teh.
Cukup seduh teh lalu masukkan ke dalam beras sebelum di masak.
Anda akan takjub dengan khasiat luar biasa yang akan terjadi deh.
Tidak percaya?
Coba sekarang di rumah dan buktikan sendiri saja.
Memasak Nasi dengan Teh untuk Mencegah Penyakit Kardiovaskular
Tidak disangkal lagi bahwa nasi yang berasal dari beras putih, nilai indeks glikemiknya lumayan tinggi.
Baca Juga: Pos Bloc Review, A Creative Space Rebranded From A Century-Old Post Office