Cara Membuat Nasi Kebuli di Rice Cooker, Satu Keluarga Bisa Kebagian dan Nambah Lagi Kalau Ikuti Cara ini, Dijamin Ketagihan!

By Ulfa, Kamis, 29 September 2022 | 09:40 WIB
Simak cara membuat nasi kebuli di rice cooker dengan mudah berikut ini (unsplash.com/ignat kushanrev )

SajianSedap.com - Tahukah Anda kalau ada cara membuat nasi kebuli di rice cooker, loh.

Apalagi cara membuat nasi kebuli di rice cooker ini mudah dilakukan dan kita tiru.

Dijamin kalau ikuti cara membuat nasi kebuli di rice cooker ini akan membuat satu keluarga ketagihan.

Ya, nasi kebuli memang menjadi makanan favorit banyak orang saat ini.

Nasi yang dibuat dengan rempah khas tanah air ini bisa dibilang nikmat.

Pasalnya, ada beberapa rempah yang jarang dipakai namun ada di resep nasi kebuli.

Nah, untuk membuat nasi kebuli sendiri di rumah juga tak susah, kok.

Bahkan kita bisa membuat nasi kebuli dengan menggunakan rice cooker berikut ini.

Membuat Nasi Kebuli Rice Cooker Sendiri 

Diketahui biasanya nasi kebuli sendiri dihidangkan untuk momen buka puasa.

Namun tak sedikit juga yang memang suka menghidangkan nasi kebuli.

Akan tetapi tak sedikit juga yang cukup malas membuat nasi kebuli, nih.

Baca Juga: Pantas Keras, Cara Masak Nasi Merah di Rice Cooker Ternyata Beda dengan Nasi Putih Biasa, Begini Triknya Supaya Hasilnya Pulen dan Empuk