SajianSedap.com - Tempat tidur menentukan kesehatan seseorang.
Tentunya tempat tidur bisa menjadi penentu juga kegiatan orang seharian.
Jika masih kurang nyaman, bisa jadi penempatan tempat tidur jadi penyebabnya.
Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam posisi penempatan tempat tidur.
Salah satunya adalah meletakkan tempat tidur dekat dengan pintu.
Alasan Tempat Tidur Jangan Diletakkan Dekat Pintu
Fengshui kerap digunakan masyarakat dalam menentukan peletakkan perabotan.
Mulai dari dapur sampai urusan kamar.
Seperti tempat tidur.
Posisi tempat tidur juga menentukan kegiatan esok harinya.
Meskipun menemukan kasur terbaik adalah awal yang baik, para ahli menyarankan bahwa penempatan tempat tidur dapat secara signifikan memengaruhi pola tidur Anda.