Gak Perlu Cari di Videonya, Begini Cara Membersihkan Cumi Sebelum Dimasak, Buang Bagian-bagian Ini

By Idam Rosyda, Selasa, 1 November 2022 | 14:40 WIB
cara membersihkan cumi yang benar (freepik/tipntp23)

Menurut Chef Yasa, kupas kulit cumi seperti mengupas buah tetapi butuh kesabaran. 

Pastikan sayap cumi segar tidak ikut terangkat karena masih bisa diolah atau dimasak. 

Saat membersihkan jangan buang belalai atau sirip cumi.

Belalai atau sirip cumi segar bisa dimasak dengan cara dicincang atau dicampur dengan bumbu halus.

Ada pun bumbu halus yang bisa digunakan adalah garam, merica, mentega, bawang putih halus, dan seledri cincang.

Masukkan semua bumbu halus dan tambahkan ke dalam badan cumi, panggang hingga matang. 

Selanjutnya bagaimana untuk menghilangkan bau amisnya.

Cara hilangkan bau amis cumi segar bisa dengan menggunakan air jeruk nipis.

Namun, Andajuga bisa menggunakan bumbu masak yang tepat.

Baluri cumi segar dengan bumbu masak tersebut dan marinasi selama beberapa saat.

Nah itulah cara membersihkan cumi yang benar.

Baca Juga: Serasa Makan di Resto Seafood, Sebelum Dimasak, Coba Rendam Cumi dengan Cairan Ini, Dijamin Empuk dan Bikin Nagih