Gak Perlu Cari di Videonya, Begini Cara Membersihkan Cumi Sebelum Dimasak, Buang Bagian-bagian Ini

By Idam Rosyda, Selasa, 1 November 2022 | 14:40 WIB
cara membersihkan cumi yang benar (freepik/tipntp23)

Cara Membersihkan Cumi yang Benar

Sebelum dimasak, tentu saja Anda harus membersihkan cumi terlebih dahlu.

Dilansir dari buku "Variasi olahan cumi-cumi" (2001) oleh Maria R. Sampul terbitan PT Gramedia Pustaka Utama menjelaskan cara membersihkan cumi segar. 

Cara yang pertama adalah pegang badan cumi dengan satu tangan, bagian kepala di bawah mata di tangan yang lain.

Setelah itu tarik. 

Cara membersihkan cumi agar tidak amis dan awet cukup dengan buang bagian ini

Kantung tinta berada di belakang kepala, pecahkan dan bersihkan hingga bersih.

Selanjutnya belah badan cumi secara vertikal.

Dikutip dari laman Kompas.com yang tayang pada Minggu (07/06/2020), Executive Chef Santika Mataram Lombok Nyoman Putra Yasa menyarankan untuk belah badan cumi secara vertikal dari tubuh bagian tengah atas ke bagian bawah saat membersihkan cumi segar.

Selanjutnya bersihkan kulit ari cumi.

Selanjutnya, cara melepaskan kulit ari cumi segar yang mudah.

Baca Juga: Tiap Hari Masak Tapi Gak Tahu, Cumi Ternyata Pantang Banget Dimasak Bareng 2 Bahan Ini, Jadi Favorit tapi Pelan-pelan Membunuh Seisi Rumah