SajianSedap.com - 5 ide resep bekal anak serba tom yam, hidangan khas Thailand yang rasanya sedap dan menyegarkan banget.
Jangan kaget si kecil jadi lebih lahap saat makan ketika kita bawakan 5 ide resep bekal anak serba tom yam yang enak dan menyegarkan ini.
Jangan khawatir, 5 ide resep bekal anak serba tom yam dengan kuah sedap ini mudah dibuat, sehingga bisa ditiru oleh pemula sekalipun.
5 Ide Resep Bekal Anak Serba Tom Yam Enak Dan Segar
Resep Tomyam Seafood
Waktu: 45 Menit
Sajian: 8 Porsi
Bahan:
250 gram udang jerbung, kupas, belah punggungnya dan sisakan ekornya
250 gram ikan nila fillet, potong-potong
150 gram jamur merang, belah dua
3 batang serai, ambil putihnya,
8 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya