Belajar Dari Ani Yudhoyono yang Tutup Usia Karena Kanker Darah, Segera Lakukan Kebiasaan Ini Agar Tubuh Tak Terserang Leukimia

By Gusthia Sasky T, Kamis, 24 November 2022 | 10:40 WIB
Ani Yudhono sempat berjuang dengan kanker darah kemudian tutup usia di 2019. (Grid)

Protein akan membantu sistem kekebalan tubuh kita agar segera pulih dari penyakit.

Baca Juga: Wanita Harus Tahu! Andien Aisyah Sampai Harus Operasi Karena Kanker Payudara di Usia Muda, Ternyata Inilah 5 Kebiasaan yang Jadi Penyebabnya

Pilihlah sumber protein tanpa lemak seperti kacang polong, kedelai, dan yogurt.

3. Pastikan tubuh terhidrasi dengan baik

Minum cukup cairan agar terhindar dari dehidrasi sangat penting untuk kesehatan kita sehari-hari.

Hal ini juga dianjurkan banget dalam berbagai perawatan penyakit kanker.

Hindari minuman berkafein dalam jumlah besar, karena kafein bisa memyebabkan tubuh lebih mudah dehidrasi.

4. Jangan terlalu sering makan daging olahan

Makanan siap saji dari daging olahan seperti sosis, patty, atau burger ternyata berbahaya bagi kesehatan.

Karena makanan jenis ini merupakan salah satu pemicu kanker darah atau leukimia.

Menurut penelitian, Angeles Health International, anak-anak yang makan daging olahan rentan terkena leukimia sebanyak 74%.

Daging olahan juga mengandung sodium nitrit dan nitrat.