Dipercaya Bagus Untuk Diet, Ternyata Jus Wortel Dilarang Keras Diminum Orang dengan Kondisi Ini, Efeknya Ngeri Banget

By Amelia Pertamasari, Minggu, 27 November 2022 | 19:30 WIB
Kondisi orang yang sebaiknya tidak minum jus wortel. (Pixabay)

Orang dengan Kondisi Kesehatan yang Sebaiknya Tidak Minum Jus Wortel

Dilansir dari Guardian.ng, berikut ini beberapa kondisi kesehatan yang pantang mengonsumsi jus wortel.

1. Alergi

Beberapa orang hipersensitif terhadap wortel akan mengalami beberapa reaksi jika mengonsumsi jus wortel.

eberapa efek samping yang umum di antara orang-orang tersebut adalah ruam kulit, diare, reaksi anafilaksis, gatal-gatal, dan pembengkakan.

Alergi semacam itu disebabkan karena alergen yang ada dalam serbuk sari wortel.

2. Diabetes

Penderita diabetes sebaiknya menghindari konsumsi wortel karena kandungan gulanya yang tinggi.

Gula dalam wortel diubah menjadi glukosa dan ini dengan cepat meningkatkan kadar gula tubuh.

Jika Anda harus mengonsumsi wortel sebagai penderita diabetes, sebaiknya konsumsi wortel kukus dalam jumlah sedikit.

3. Ibu Menyusui

Baca Juga: Emak-emak Perhatikan! Mulai Sekarang Jangan Lagi Sajikan Sayur Taoge Kalau di Rumah Ada Orang dengan Kondisi Seperti Ini, Efeknya Mengancam Nyawa