SajianSedap.com - Siapa sih yang nggak kenal dengan makanan gulai.
Makanan gulai memang menjadi kegemaran banyak orang.
Gulai adalah makanan khas Padang, Sumatra Barat.
Untuk olahannya, gulai bisa dimasak dari berbagai macam lauk.
Misalnya saja gulai ikan, gulai ayam, atau gulai kambing.
Biasanya yang terkenal adalah gulai kambing.
Mungkin banyak orang yang mengira memasak gulai itu susah.
Apalagi makanan khas Minang banyak yang memakan waktu lama.
Selain itu bumbunya pun harus pas dan jumlahnya banyak.
Padahal kunci membuat gulai enak ala resto Padang ada di bahan dapur ini.
Kira-kira apa ya bahannya?