Jarang Ada yang Sadar, Manfaat Makan Daging Kelapa Ini Tak Bisa Dipandang Sebelah Mata

By Idam Rosyda, Kamis, 1 Desember 2022 | 17:25 WIB
manfaat makan daging kelapa (freepik/jcomp)

4. Mencegah gigi berlubang

Asam lemak rantai menengah yang terkandung di dalam kelapa memiliki efek antibakteri yang mampu membunuh sebagian bakteri di dalam mulut.

Dengan begitu, Anda bisa terhindar dari gigi berlubang dan penyakit gusi lainnya.

Dikutip dari Healthline, orang bisa menikmati daging kelapa segar atau kering.

Dagingnya adalah bagian kelapa yang berwarna putih dan berdaging yang ada di samping air kelapa di dalam buahnya.Ini bisa berbentuk krim kelapa atau susu, tetapi produsen biasanya mempermanisnya dalam proses produksi.

Oleh karena itu, seseorang harus berusaha makan daging kelapa mentah atau tanpa pemanis untuk membatasi asupan gula mereka.

Manfaat Minum Air Kelapa Tua untuk Tubuh

Air kelapa tua selama ini hanya dibuang begitu saja.

Padahal jika Anda ketahui manfaatnya, pasti Anda menyesal selama ini tidak mengonsumsinya.

Air kelapa tua mengandung asam amino dan berbagai mineral, seperti sodium, selenium, fosfor, kalium, dan zinc, dikutip dari Mayo Clinic.

Baca Juga: PUTUS Padahal HyunA dan DAWN Sudah Tunangan, 5 Penyebab Gagal Nikah Ini Sering Terjadi, Nomor 3 Banyak Terjadi di Indonesia

Hal ini sejalan dengan pernyatan dari dr. Zaidul Akbar yang juga dikenal sebagai salah satu paakr kesehatan herbal sekaligus pendakwah dikutip dari Tribun Jogja.