Seperti beberapa makanan laut, jeroan, hati, dan makanan berlemak, dapat meningkatkan asam urat dalam darah.
Hindari juga konsumsi minuman yang dimaniskan dengan fruktosa dan alkohol.
Namun, jika rasa sakit dan nyeri yang dirasakan semakin parah maka segera hubungi dokter.
Terlebih bila anda mengalami bengkak dan kemerahan.
Atau ketika sudah mencoba cara di atas, tetapi gejalanya tidak kunjung membaik.
Ketika asam urat kambuh, mulai sekarang jangan lagi diabaikan.
Semoga informasi di atas bermanfaat ya.
Artikel telah ditayangkan di nakita dengan judul, Cara Mengatasi Asam Urat dengan Air Rebusan Suruhan dan Pengobatan Rumahan Berikut, Gunakan Kompres Dingin hingga Tetap Terhidrasi