SajianSedap.com - Olahan dari buntut sapi memang tidak diragukan lagi ya enaknya.
Berbagai olahan buntut sapi sering kita temui sehari-hari.
Misalnya saja sop butut sapi dan buntut sapi bakar.
Tapi banyak yang masih bingung lho bagaimana cara mengolah buntut sapi.
Padahal cara mengolahnya super gampang.
Apalagi Anda bisa memasaknya tanpa pakai panci presto lho.
Tips Mengempukkan Buntut Sapi
1. Bedakan buntut yang sudah beku dan segar
Pertama Anda harus membedakan kedua bahan ini.
Cara mengolahnya memang agak sedikit berbeda.
Jika memakai buntut sapi beku, sebaiknya Anda merendamnya terlebih dulu dengan air hangat.
Jangan lupa ditaburi garam ya.
Baca Juga: Tips Masak Sop Buntut Supaya Empuk dan Kuahnya Segar, Rebus Daging Ternyata Cuma 15 Menit Saja