Tips Menyimpan Taoge agar Tidak Mudah Busuk, Bisa Pakai Air Es Agar Awet

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Rabu, 14 Desember 2022 | 14:40 WIB
Cara menyimpan taoge agar awet dan tidak mudah busuk adalah dengan air es ()

Cara menyimpannya sangat mudah.

- Cuci taoge sampai bersih.

- Tambahkan es batu dan air ke dalam mangkuk.

- Masukkan taoge ke mangkuk tersebut.

- Ganti es dan air beberapa kali sehari

- Tiriskan dengan saringan dan biarkan hingga kering saat akan disantap.

Mudah, kan?

2. Dengan membekukan taoge

Cara yang satu ini juga nggak kalah uniknya karena kita akan membekukan taoge untuk membuatnya awet.

Bahkan membekukan taoge bisa bikin awet sampai 3 bulan lho.

Baca Juga: Antigagal, 3 Cara Menyimpan Taoge Supaya Tidak Cepat Busuk, Bisa Awet hingga 1 Minggu

- Cuci tauge sampai bersih.

- Letakkan taoge di atas tisu dapur dan biarkan sampai kering.