Resep Ikan Masak Serai, Ide Menu Makan Malam Dengan Aroma yang Begitu Menggugah Selera

By Dwi, Selasa, 20 Desember 2022 | 16:00 WIB
Resep Ikan Masak Serai, Sajian Nikmat Untuk Makan Malam Dengan Aroma yang Begitu Menggoda (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Ikan Masak Serai, inspirasi untuk menu makan malam yang rasanya enak banget dan mudah dibuat.

Bahkan, dari aromanya saja, Resep Ikan Masak Serai ini sudah bisa bikin perut kita keroncongan.

Bagaimana? Yakin mau melewatkan Resep Ikan Masak Serai eank ini untuk jadi menu utama makan malam nanti?

Baca Juga: Resep Ikan Goreng Cabai Hijau Pedas, Ide Menu Makan Makan Anti Repot Dengan Rasa yang Juara

Waktu: 45 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:4 ekor ikan mas, bersihkan1 sendok teh air jeruk nipis8 batang serai, memarkan2 lembar daun salam300 ml air

Bumbu Halus:8 butir bawang merah3 siung bawang putih2 buah tomat4 buah cabai merah6 butir kemiri3 cm kunyit2 cm jahe1 1/4 sendok teh garam1/2 sendok teh gula pasir

Cara Membuat Ikan Masak Serai:

1. Lumuri ikan mas dengan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit. Cuci bersih ikan.

2. Lumuri ikan lagi dengan bumbu halus. Diamkan 30 menit.

3. Tata serai di dasar wajan datar. Masukkan ikan, daun salam, dan air ke dalamnya. Tutup wajan. Masak di atas api sedang sampai matang dan bumbu meresap.

Baca Juga: Tak Ada Lagi Istilah Malas Makan Kalau Resep Ikan Goreng Tepung Kari Ini Sudah Hadir Di Meja Makan

 Baca Juga: Resep Ikan Goreng Bumbu Kari, Menu Harian Istimewa Untuk Makan Malam Bersama Keluarga

 Baca Juga: Tolong Ibu-ibu Catat, Kalau Mau Goreng Ikan Jangan Bumbui Ikan Pakai 2 Bahan Ini, Efeknya Pasti Bikin Nyesel

 Baca Juga: Resep Lele Tepung Daun Jeruk, Menu Rumahan yang Super Enak Ini Wajib Hadir Saat Makan Malam Di Akhir Pekan

 Baca Juga: Kaget Lihat Mertua Goreng Ikan Pakai Roti Tawar, Begitu Matang Langsung Ludes Diserbu Tanpa Sisa, Ada Apa Sih?