Sajiansedap.com - Anda pasti sudah tidak asing dengan singkong.
Singkong sangat murah meriah banget di pasar.
Jadi tidak heran para ibu rumah tangga akan pergi membelinya dalam jumlah banyak.
Singkong dapat diolah menjadi banyak hidangan, misalnya combro hingga tiwul.
Selain digunakan utuh, singkong pun umumnya diparut agar bisa dibuat menjadi adonan.
Cara memarut singkong gampang-gampang susah.
Sebab umbi ini cukup keras dan memiliki tulang di bagian tengahnya.
Tapi tenang saja, ada kok cara mudah dan anti ribetnya.
Penasaran apa?
Mari kita simak bersama ulasan lengkapnya berikut ini.
Dijamin bakalan bikin takjub banget.
Baca Juga: Biang Keladi, An Indonesian Restaurant with Warteg Vibe Located at Pacific Place