Tips Agar Tusuk Bambu Sate Tidak Menghitam dan Gosong Saat Dibakar, Ternyata Direndam Dulu Pakai 1 Bahan Ini

By Amelia Pertamasari, Minggu, 25 Desember 2022 | 18:00 WIB
Tips agar tusuk sate tidak menghitam saat dibakar. (Pixabay)

SajianSedap.com - Tahun baru 2023 sudah di depan mata dan banyak orang sudah menyiapkan beragam rencana untuk merayakannya.

Salah satunya adalah mengadakan pesta bbq atau bebakaran di malam tahun baru.

Menu bebakaran umumnya terdiri dari beragam jenis, namun sate adalah yang paling umum disediakan.

Untuk membuat sate, baik ayam, sapi, atau lainnya, membutuhkan tusuk sate.

Biasanya yang digunakan adalah tusuk bambu, ini adalah salah satu alat utama membuat sate yang berfungsi untuk menempatkan potongan daging saat dibakar.

Karena terbuat dari bambu, tusuk bambu mudah sekali menghitam terkena api pembakaran.

Jika tak tepat dalam membakar sate, bahkan tusuk bambu bisa dipenuhi oleh noda hitam.

Padahal jika Anda trik mencegah noda hitam dan gosong ini, sate bisa terlihat cantik.

Nah, berikut ini triknya yang bisa Anda coba saat malam tahun baru nanti.

Tips Agar Tusuk Bambu Sate Tidak Menghitam Saat Dibakar

Anda bisa mempersiapkan tusuk bambu sebelum memakainya dengan cara merendamnya terlebih dahulu?

Direndam dalam apa? Selengkapnya, simak dua cara mencegah tusuk sate bambu menghitam saat dibakar berikut ini.

Baca Juga: Tips Agar Tusukan Sate Tidak Cepat Terbakar, Salah Satunya Pakai Air Hangat