SajianSedap.com - Semua pasti tak asing dengan alpukat.
Alpukat biasa dikonsumsi langsung atau dengan cara dijus bersama bahan makanan lain.
Alpukat cuma enak, tapi juga bisa membawa manfaat baik untuk kesehatan.
Tak cuma menangkal dari penyakit berbahaya, tapi juga membantu masalah dalam urusan ranjang.
Karena alpukat diam-diam jauh lebih ampuh dari obat kuat.
Manfaat Alpukat untuk Meningkatkan Gairah Seks
Buah yang identik dengan warna hijau ini ternyata mampu meningkatkan libido.
Satu fakta menarik: Kata "alpukat" berasal dari kata Aztec yang berarti "testis".
Selain fakta menyenangkan, alpukat sangat baik untuk testis, atau setidaknya apa yang keluar darinya.
Melansir Healthline, dikenala serbaguna dan bergizi, alpukat sarat dengan vitamin E.
Vitamin E adalah antioksidan utama yang memperlebar pembuluh darah, berpotensi menurunkan risiko penyakit kardiovaskular.