5 Ide Resep Bekal Sekolah Serba Tumis Daging Enak Dan Praktis yang Tak Sulit Dibuat

By Dwi, Sabtu, 21 Januari 2023 | 05:00 WIB
5 Ide Resep Bekal Sekolah Serba Tumis Daging Enak Dan Praktis (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - 5 ide resep bekal sekolah serba tumis daging yang enak ini tidak sulit dibuat.

Si kecil pun dijamin tak lagi malas menyantap bekal sekolah yang kita bawakan kalau kita bawakan 5 ide resep bekal sekolah serba tumis daging ini.

Jangan khawatir, 5 ide resep bekal sekolah serba tumis daging enak ini semua menunya bisa kita buat kurang dari satu jam saja.

5 Ide Resep Bekal Sekolah Serba Tumis Daging Enak

Resep Tumis Daging Paprika

Resep Tumis Daging Paprika

Waktu: 45 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

200 gram daging has dalam, iris tipis korek api

100 gram keputren, iris miring

1/2 buah paprika hijau, iris panjang

1/2 buah paprika merah, iris panjang

100 gram wortel, iris korek api

Baca Juga: Trik Mengeluarkan Tulang Ikan Bandeng Tanpa Terluka, Cuma Perlu 3 Alat ini Saja

1/2 buah bawang bombay, iris panjang

2 siung bawang putih, cincang kasar

2 sendok makan saus sukiyaki

1 sendok makan saus tiram

1/2 sendok teh garam

75 ml air

1/4 sendok teh merica bubuk

1/2 sendok teh minyak wijen

Baca Selengkapnya >>

Resep Nasi Tumis Daging

Resep Nasi Tumis Daging

Waktu: 45 Menit

Sajian: 4 Porsi

Baca Juga: Resep Lemper Goreng Isi Daging Bumbu Rendang, Kreasi Kue Tradisional Super Enak Dengan Tekstur Renyah

Bahan:

500 gram nasi putih hangat

250 gram daging has dalam, diiris tipis melawan serat

3 siung bawang putih, dicincang kasar

1/2 buah bawang bombay, dipotong panjang besar

2 sendok makan saus tiram

1 sendok makan kecap manis

1/4 sendok teh merica bubuk

100 ml air

1 batang daun bawang, dipotong miring

Baca Juga: Resep Bistik Daging Komplit Enak Dan Mudah Dibuat, Bisa Untuk Menu Makan Di Akhir Pekan

2 sendok makan minyak untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Tumis Daging Brokoli

Resep Tumis Daging Brokoli

Waktu: 45 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

200 gram daging sukiyaki

200 gram brokoli, potong sesuai kuntum

1 buah bawang bombay, potong kotak

2 siung bawang putih, cincang halus

3 buah cabai merah keriting, potong miring

2 sendok makan saus sukiyaki

Baca Juga: Nenek-nenek Saja Bisa Makan, Daging Bisa 'Selembut Tahu' Kalau Dilumuri Jahe Sebelum Dimasak

1/2 sendok teh garam

1 sendok teh merica hitam kasar

Baca Selengkapnya >>

Resep Tumis Daging Saus Tiram

Resep Tumis Daging Saus Tiram

Waktu: 30 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan:

350 gram daging sengkel, diiris tipis melebar

1/2 buah bawang bombay, dipotong panjang melebar

2 siung bawang putih, dicincang kasar

2 buah cabai hijau, dibuang biji, dipotong kotak

2 buah cabai merah, dibuang biji, dipotong kotak

Baca Juga: Banyak yang Keliru, Kesalahan Cara Melelehkan Ayam Beku Ini Jangan Dilakukan Lagi

2 sendok teh kecap manis

2 sendok makan saus tiram

1/2 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

1/2 sendok teh gula pasir

150 ml air

2 sendok makan minyak untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Tumis Daging Iris Bombay

Resep Tumis Daging Iris Bombay

Waktu: 30 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

Baca Juga: Stop Mencairkan Daging Ayam Lalu Membekukannya Kembali Mulai Detik ini Juga, Efeknya Bisa Bikin Malapetaka untuk Keluarga

300 gram daging topside, diiris memanjang

1 buah bawang bombay diiris panjang

3 siung bawang putih, dicincang halus

1 cm jahe dimemarkan

3 buah cabai hijau besar, dipotong 2 bagian, iris panjang

2 sendok makan saus tiram

1 sendok makan kecap manis

1/4 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

1/2 sendok teh gula pasir

200 ml air

Baca Juga: Coba Pakai Air Kelapa Buat Rebus Daging Ayam, Pasti Langsung Ketagihan dengan Hasilnya

2 sendok makan margarin untuk menumis

Baca Selengkapnya >>