Modal Saus Tomat, Ini Cara Mudah Menghilangkan Karat pada Pisau Sampai Kinclong Lagi

By Amelia Pertamasari, Selasa, 7 Februari 2023 | 07:10 WIB
Cara menghilangkan karat di pisau dengan saus tomat. (creeklinehouse.com)

SajianSedap.com - Pisau adalah salah satu peralatan dapur yang penting dalam kegiatan memasak.

Karena fungsinya untuk memotong bahan makanan, maka kebersihan menjadi hal utama dari perkakas ini.

Sebab bakteri dan kuman bisa saja berpindah dari makanan satu ke yang lain dan menyebabkan masalah.

Sehingga penting untuk selalu merawat dan menjaga kebersihan pisau dari berbagai noda dan kotoran apapun.

Misalnya saja noda karat, yang meski baru terlihat sedikit, itu juga dapat bermasalah.

Noda karat diketahui dapat berbahaya bagi tubuh jika sampai tertelan ketika menempel pada makanan.

Tapi jika pisau Anda berkarat, jangan buru-buru untuk mengganti dengan yang baru.

Sebab ada cara mudah menghilangkan karat pada pisau Anda.

Penasaran caranya? Simak selengkapnya berikut ini.

Cara Menghilangkan Karat pada Pisau

Untuk menghilangkan karat pada permukaan alat masak dapat menggunakan saus tomat.

Berikut ini selengkapnya cara menggunakan saus tomat untuk menghilangkan karat pada permukaan alat masak.

Baca Juga: Cukup 2 Bahan, Begini Cara Cepat Membersihkan Noda Lengket di Kulkas